Rabu, 17 November 2010

Demografi dan Pemerintahan Desa

Jumlah Penduduk Desa Tambirejo diketahui sebesar 8190 jiwa, terdiri dari 4073 jiwa laki-Iaki dan 4117 jiwa perempuan. Tingkat pertumbuhan penduduk rata-rata sebesar 0.72% dalam tiga tahun terakhir. Tingkat kepadatan penduduk, di Desa Tambirejo rata-rata sebesar 1502 jiwa per Km2. Dengan dengan penyebaran penduduk perdusun sebagai berikut : Jumlah Penduduk Desa Tambirejo Per Dusun Tambirejo 572 Grogol 729 Sanggeh 1038 Pucang Selatan 842 Pucang Utara 885 Mangunrejo 591 Sendangsari 634 Jetis 460 Kepuh 2439 Keagamaan Penduduk Penduduk Desa Tambirejo mayoritas memeluk agama Islam Dan sebagian kecil memeluk agama lain yaitu Kristen dan Katolik sebagai berikut : Agama Jumlah ( orang ) Islam 8141 Kristen 29 Katolik 17 Hindu 0 Budha 3 Pembagian wilayah desa Desa Tambirejo secara administratif dibagi menjadi 9 ( Sembilan ) dusun dengan jumlah RW sebanyak 10 dan jumlah RT sebanyak 61. sebagaimana berikut : 1.Dusun Tambirejo Krajan terdiri dari : 1 RW dan 4 lingkungan RT. 2.Dusun Grogol terdiri dari : 1 RW dan 6 lingkungan RT. 3.Dusun Sanggeh terdiri dari : 1 RW dan 8 lingkungan RT. 4.Dusun Pucang Selatan terdiri dari : 1 RW dan 7 lingkungan RT. 5.Dusun Pucang Utara : 1 RW dan 7 lingkungan RT. 6.Dusun Mangunrejo terdiri dari : 1 RW dan 3 lingkungan RT. 7.Dusun Sendangsari terdiri dari : 1 RW dan 5 lingkungan RT. 8.Dusun Jetis terdiri dari : 1 RW dan 3 lingkungan RT. 9.Dusun Kepuh terdiri dari : 2 RW dan 18 lingkunganRT Desa Tambirejo menganut sistem kelembagaan pemerintahan desa dengan pola maksimal, selengkapnya sebagai berikut: Dengan daftar nama Kades dan Perangkat esa sebagai berikut : 1.Yakub Raras Puspitanianto, S.Sos.: Kepala Desa. 2.Sarah , SE. : Sekretaris Desa 3.Suyono : Kaur Pemerintahan. 4.Warsito : Kaur Keuangan. 5.Sukarno : Kaur Pembangunan dan Perekonomian. 6.Hari : Kaur Umum. 7.Djamin : Pj Kaur Kesra 8.Sugiyono : Unsur Pelaksana Tehnis Modin. 9.Hariyanto : Unsur Pelaksana Tehnis Ulu-ulu. 10.Suwito : Kepala Dusun Tambirejo Krajan. 11.Siswadi : Kepala Dusun Grogol. 12.Sutedjo : Kepala Dusun Sanggeh. 13.Kusyono : Kepala Dusun Pucang Selatan 14.Sudarmo : Kepala Dusun Pucang Utara 15.Tukino : Kepala Dusun Mangunrejo. 16.Maryoto : Kepala Dusun Sendangsari- Jetis. 17.Suripno : Kepala Dusun Kepuh. Badan Perwakilan ( Permusyawaratan ) Desa, Anggota BPD ada 9 ( sembilan ) orang sesuai dengan Keputusan Camat Toroh Nomor : 144.1/11/2008 tentang Peresmian Pimpinan dan Anggota BPD Tambirejo Kecamatan toroh Kabupaten sebagai berikut : 1.Sutedjo, SPd sebagai Ketua BPD merangkap anggota 2.Paryono sebagai Wakil Ketua BPD merangkap anggota 3.W. Sardjo sebagai Sekretaris BPD merangkap anggota 4.Paryono, ST sebagai Anggota 5.Drs. Suharyanto sebagai Anggota 6.Giyono sebagai Anggota 7.Sutarto sebagai Anggota 8.Muchamad Kadir sebagai Anggota 9.Suwadi sebagai Anggota Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa ( LPMD ) Susunan Pengurus LPMD sebagai mana berikut : 1.Rochadiyanto SPd: Ketua Umum. 2.Suprapto : Wakil Ketua 3.Nadi : Sekretaris 4.Setyo Puji Lestari: Wakil Sekretaris. 5.Supardi SPd. : Bendahara. 6. : Seksi Agama. 7.Suwadi : Seksi Ketentraman, Ketertiban dan Perlindungan Masyarakat 8.Pardi : Seksi Pendidikan Ketrampilan, pemuda, Olah Raga dan Seni Budaya. 9.Maryono :Seksi Pembangunan, Perekonomian dan Tehnologi Tepat Guna. 10.Tarti : Seksi Sosial ( Kesehatan, Kesejahteraan Sosial Kependudukan Keluarga Berencana dan Lingkungan Hidup ).

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Hot Sonakshi Sinha, Car Price in India